
MATEMATIKA AJAIB! - USIA 4 TAHUN
Author | : | Juhyeop Oh |
Category | : | Children Book |
MATEMATIKA AJAIB! adalah program pembelajaran matematika per tahap mulai dari usia 3 tahun hingga 6 tahun. Anak-anak dapat mempelajari matematika dengan mudah melalui pemahaman konsep matematika untuk anak-anak seperti korespondensi satu-satu, perbandingan, ruang, pola, dan lain-lain. Memahami secara intuitif perhitungan angka dan perhitungan aritmatika yang merupakan dasar matematika, serta mengakrabkan diri dengan matematika di dalam kehidupan sehari-hari!
MATEMATIKA AJAIB! USIA 4 TAHUN, anak-anak dapat menghitung sampai 10!
Korespondensi Satu-Satu Mempelajari korespondensi satu-satu, memahami mana yang lebih dan kurang.
Perbandingan . Urutan Membandingkan 3 atau lebih, mengurutkan, dan mengetahui urutan yang lebih awal dan urutan setelahnya.
Ruang . Bentuk Mengetahui posisi di dalam ruang dan mengeksplorasi berbagai bentuk.
Klasifikasi . Pola Memisahkan benda sesuai kelompoknya masing-masing dan mencari 2 pola.
Angka Mengenalkan angka dari 1 sampai 10, mempelajari pengelompokan dan pemisahan.
ISBN | : | 978-623-03-1328-8 |
Jumlah Halaman | : | 56 halaman |
Size | : | 21 cm x 29 cm |
Published Date | : | 03 April 2024 |
Format | : | Hardcover,Softcover |
@duniaanakfuntastic ✨📚 Matematika Ajaib!📚✨ Kenalkan si kecil pada dunia matematika dengan Matematika Ajaib!🌟 Untuk anak usia 3-6 tahun, belajar jadi seru dengan konsep mudah seperti angka, pola, dan ruang. 🎉 🔢 Hitung angka & aritmatika dasar 🌈 Matematika dalam kehidupan sehari-hari Dapatkan sekarang dan lihat si kecil jadi jagoan matematika! 📖✨ #MatematikaAjaib #BelajarMatematika #AnakCerdas #BukuAnak #BelajarSeru #EdukasiAnak #gramedia ♬ original sound - Funtastic - M&C! Gramedia