AKASHA : Trace, Recollections of A Forensic Researcher 01
Author | : | KEI KOGA |
Category | : |
Rp 34.000
Laboratorium forensik atau “Labfor” merupakan sebuah fasilitas yang unik. Walaupun milik kepolisian, tempat tersebut didirikan semata-mata demi menyelidiki kebenaran, bukan demi korban atau institusi mana pun. Sebagai petugas forensik bidang ilmu kedokteran, Reiji Mano harus meneliti berbagai kasus tanpa mendengarkan penilaian siapa pun. Itu semua demi menemukan kepingan-kepingan kebenaran...
ISBN | : | 978-602-480-867-9 |
Jumlah Halaman | : | 192 halaman |
Size | : | 13,0 x 18,0 |
Published Date | : | 05 February 2020 |
Format | : | Hardcover |